Detail Berita

? NGOPI PAIT Series #33

? “Kontribusi ASN sebagai Role Model dalam Optimalisasi Penerimaan Pajak Daerah”

 

ASN memiliki peran penting sebagai teladan dalam membangun kesadaran dan kepatuhan pajak. Melalui peran aktif ASN, diharapkan penerimaan pajak daerah semakin optimal demi pembangunan Kabupaten Temanggung yang berkelanjutan ????

 

???? Selasa, 11 November 2025

???? 09.00 – Selesai

????? Narasumber: Kartika Sari, ST., M.Eng (Kabid Perencanaan dan Penetapan Pendapatan, BPKPAD)

???? Moderator: Beta Galeria

????Live via Zoom & YouTube BKPSDM Kabupaten Temanggung